window.location = "http://cydia.co.id/"

Jumat, 25 November 2011

[Video] Siri Dapat Menyalakan Mesin Mobil Anda


Dikabarkan hacker telah menemukan cara untuk menyalakan mobil menggunakan perintah kepada SIRI. Sekarang SIRI bukan hanya asisten pribadi yang menangani pencarian informasi. Teknologi ini berkembang dengan cepat, bahkan kini bisa digunakan untuk menghidupkan, membuka pintu dan membuka bagasi mobil.


Berikut kutipan yang diambil dari blog si hacker.
"Siri Proxy plugin yang saya rancang dapat menangani script php yang sebenarnya berjalan pada server web saya secara pribadi. Scirpt php yang saya kembangkan bulan lalu sebagai asisten pribadi, memungkinkan saya untuk bisa mengirimkan perintak ke mobil saya, jika memiliki modul yang dilengkapi Viper SmartStar," ungkap pengembang Siri di blog resminya. Perintah yang diterima, bisa berfungsi sebagai menghidupkan mesin kendaraan, mematikan mesin, menjalankan dan juga menghentikan kendaraan, bahkan bisa menyalakan alarm pada kendaraan," lanjut pengembang.

Tidak ada komentar: